1. Etika Teleologi
Contoh :
"Saya mengerjakan tugas dari dosen , supaya mendapatkan nilai yang bagus"
*Contoh Egoisme Etis
“Qorri ingin menjadi yang terkenal diantara teman-teman yang lain di kelas oleh karena itu Qorri harus sering bertanya terus kepada dosen guna mencari perhatian.
*Contoh Utilitarianism
“Saya mengumpulkan dana dari para pejalan kaki untuk membantu orang-orang yang tidak mampu"
2. Deontologi
Contoh :
“Saya membantu anak-anak jalanan agar memiliki tempat tinggal di sisi lain bila dibantu terus menerus mereka jadi besar kepala , tetapi ini sudah menjadi kewajiban saya untuk membantu mereka".
3. Teori Hak
Contoh :
“Saya seorang mahasiswa yang tinggal di Negara
4. Teori Keutamaan
Contoh :
“Selain sebagai mahasiswa yang mempunyai tugas belajar saya juga mempunyai kehidupan yang baik dirumah karena saya mempunyai orang tua yang selalu adil dan bijaksana terhadap saya dan keluarga saya yang lainnya”.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar